REVIEW Was It Love September 04, 2020 Ini sebenarnya masuk drama underrate, tapi pas nonton bagus juga kok. Aku tertarik ama jalan ceritanya; berkisah tentang single parent selama 14 tahun dan akhirnya justru bertemu empat pria. Baca selengkapnya